Senin, 03 Maret 2014

Laporan Praktikum Fisika : Gaya angkat sayap pada pesawat terbang

Judul                  : Gaya angkat sayap pada pesawat terbang

Tujuan                : Menyelidiki gaya angkat sayap apada pesawat terbang

Alat dan Bahan  :
1)  2 buah buku tebal   
2)  Kertas Folio

Langkah kerja    :
1) Letakkan ke-2 buku diatas meja mendatar dengan jarak antar buku sekitar 20cm.
2) Letakkan kertas folio diatas ke-2 buku.
3) Tutuplah bagian bawah kertas folio tersebut, amatilah kemanna arah gerak kertas folio tersebut.
4) Tutuplah bagian atas kertas folio tersebut, amatilah kemana arah gerak kertas folio tersebut.
5) Ulangilah percobaan teresebut beberapa kali agar diperoleh data yang tepat!
6) Buatlah kesimpulan berdasarkan percobaan tersebut!

Hasil Pengamatan

Bila ditiup dari bawah kertas, maka kertas akan melengkung ke bawah seperti pada gambar dibawah ini.


Bila kertas ditiup dari atas, maka kertas tidak akan melengkung ke atas maupun ke bawah seperti gambar di bawah ini.



Kesimpulan            :  
Jika kertas ditiup dari bawah, kertas akan melengkung ke arah bawah karena tekanan udara di bawah menjadi lebih kecil dari pada di atas kertas, sehingga kertas akan melengkung ke bawah.



Tidak ada komentar:

Posting Komentar